Partainya di Hina Hanum Rais, Ini Balasan Tsamara

Hanum Rais, putri Ketua Dewan Kehormatan PAN Amien Rais, melontarkan pernyataan yang dinilai merendahkan Partai Solidaritas Indonesia (PSI).

Kalimat menghina yang ia lontarkan di Twitter pada Rabu (24/4/2019) itu, berkaitan hasil Pemilu 2019, yang tak meloloskan PSI ke Senayan karena presentase suaranya tak memenuhi syarat.

Hanum Rais memberikan julukan baru untuk PSI dalam tweet-nya.

"Partai NasaKom. Bukan Nasional Komunis lho. Tapi Partai Nasib Satu Koma," tulis @hanumrais.