SERANG - Dari hasil tanam padi para petani hingga Kualitas Tangkapan ikan Nelayan di Bojonegara kondisinya terus memburuk. Bahkan pada tahun 2022, Profesi Nelayan Perlahan berkurang.
Apakah ini disebabkan maraknya aktivitas Industri Ekstrakstif di Bojonegara Kabupaten Serang? sehinga banyak nelayan memilih berhenti untuk melaut!